Kini Aplikasi Opera telah mengeluarkan kembali versi untuk browser Opera Mini yang terbaru untuk Android. Di versi yang baru ini dapat memungkinkan pengguna Opera untuk memiliki dua moder kompresi data, jadi aplikasi ini dapat mengoptimalkan data yang ada dalam kondisi jaringan yang berbeda.

Ada yang namanya Mode Kompresi High yang mampu mengkompresi halaman situs tanpa mempengengaruhi tampilan dari halaman tersebut. Mode ini sangat cocok sekali untuk dijelajahi dengan jaringan 3G dan Wi-fi. Sedangkan mode kompresi extreme, itu memungkinkan untuk mengkompresi halaman situs secara ekstensif, dan tidak menggunakan mobile data yang besar,

Selain kedua mode tersebut, ada juga mode ekstrim juga bisa digunakan saat kondisi jaringan yang lambat atau pada saat pengguna menggunakan paket hemat. Meskipun demikian mode tersebut bisa mempengaruhi tampilan halaman webnya, tidak seperti mode high yang tidak mempengaruhi halaman situs.

Ada juga tekonolgi kompresi, Opera mini yang terbaru punya fitur yang lainnya juga yaitu, private-browsing mode, interface dengan resolusi lebih tinggi, perhitungan data tersebut yang nantinya menunjukkan hasil untuk pengehematan, perbaruan feed berita Discover yang sudah menyediakan konten yang lebih baik lagi yang terbaru, dan yang pasti tentunya userintreface yang baru untuk bookmarks dan saved pages.

Dengan adanya perkembangan kemampuan dari Android dan kondisi jaringan semakin membaik, saat ini para pengguna kami menginginkan beberapa mode pilihan , yaitu kompresi data yang tidak agrasif.