Memiliki website dengan Multilanguage sangatlah menguntungkan, khususnya website dengan bahasa utama adalah bahasa Inggris. Untuk website dengan mungkin seluruh textnya bahasa inggris, tentu saja dapat menjadikan traffic di luar Indonesia berdatangan ataupun mau singgah. Nah, bagaimana dengan visitor dari Indonesia yang tidak mengerti bahasa Inggris? Hal ini bisa kita akali dengan menggunakan plugin penerjemah bahasa seperti yang akan kita bahas.

  1. Bablic Localization

Bablic mengijinkanmu menerjemahkan Web basis wordpress dalam hitungan menit. Pilihan dari mesin ataupun human translate langsung dari edotor Bablic dan selanjutnya secara manual mengedit text, images, atau bahkan CSS untuk memastikan website kamu terlihat konsisten dalam semua bahasa yang kamu pilih. Perlu kamu ketahui menggunakan fitur human translate berarti kamu harus membayar.

Source: https://wordpress.org/plugins/bablic/

  1. Localizer.js

Menerjemahkan situs berbasis WordPress ke dalam banyak juga dalam hitungan menit

  • Tidak memerlukan coding
  • Lebih cepat
  • Bahasa, kolabolator, dan frasa, unlimited
  • Mendeteksi otomatis
  • Premium support
  • Translation analytic

Source: https://wordpress.org/plugins/localizejs/

Penasaran dengan plugins ini? Langsung download saja. Semoga bermanfaat guys!